Langsung ke konten utama

MENAMBAHKAN USERNAME PADA WINDOWS SERVER

WINDOWS SERVER

MENAMBAHKAN USERNAME


Hai guys, kembali lagi dengan blog saya, di Jurnal--Ku, kali ini saya akan membagikan tutorial cara menambahkan username sebagai administrator pada windows server

berikut adalah Hal yang diperlukan:

  • Virtual Box
  • File ISO Windows Server
  • PC
Langsung saja ke Tutorial nya

Pertama kita buka terlebih dahulu Server Manager

Selanjutnya masuk ke tools dan pilih Computer Management

Lalu masuk ke Local Group dan Pilih User

Setelah itu Klik kanan untuk membuat User Baru

Masukkan Username dan Full Name yang kita mau, setelah itu berikan Password dan klik Create

Jika berhasil maka tampilannya akan menjadi sebagai berikut

Setelah itu masuk ke Group dan Pilih Remote Dekstop Users

Klik kanan pada Remote Dekstop Users dan pilih Add to Group

Tampilan selanjutnya akan menjadi seperti berikut, dan klik add

Tulis nama User kita dan klik OK

Jika sudah berhasil maka akan muncul tampilan seperti berikut, setelah itu kilk OK

Tekan Alt+F4 untuk Sign-Out, setelah itu klik OK

Tekan Ctrl+Alt+Del untuk melakukan sign in

Disini sudah muncul user milik kita, selanjutnya kita klik user kepunyaan kita

Masukkan Password yang kita ketik tadi

Disini kita di perintahkan untuk mengganti password lagi, klik OK

Masukkan Password baru

Klik Ok jika sudah berhasil

Nah, selanjutnya masuk ke PowerShell

Jika berhasil akan terlihat nama user yang kita masukkan tadi



Selesaii... Selamat Mencoba

sampai jumpa di blog selanjutnya







Komentar

Rekomendasi

Menambahkan Contact Via Zoiper

  Haii kembali lagi sama Blog ini, Blog dengan tutor yang memudahkan kalian semua. Kali ini saya akan mengupload tentang Cara cara menambahkan Kontak lewat Zoiper.      ZoiPer  adalah softphone VoIP yang memungkinkan Anda membuat chatting atau membuat panggilan suara dan video dengan teman , keluarga , kolega dan mitra bisnis . Tidak seperti software lain seperti Skype atau Viber , terbuka dan dapat digunakan dengan penyedia VoIP atau PBX Langsung saja ke tutorialnya Pertama cari File Zoipernya, lalu klik 2 kali Akan ada menu untuk notifikasi penginstalan Zoiper Selanjut nya Klik Next Pilih I Accept bla bla bla Selanjutnya ada hal yang bisa customisasi, untuk memudahkan centang semuanya lalu next Pilih repotesori dan tempat untuk men save Zoiper Klik Next dan biarkan nama Zoiper secara Default Pilih All user dan klik Next Persiapan selesai, klik nect untuk melanjutkan Tunggu hingga selesai melakukan penginstalan Klik Finisih jika telah usai Buka Zoiper yang suda...

Konfigurasi DNS Debian via VMware

Konfigurasi DNS    Hai, kembali di Jurnal-Ku tempat berbagi hal yang menurut saya penting untuk dibagikan, kali ini saya akan mencoba untuk mengkonfigurasikan DNS Debian via VMware, DNS adalah (Domain Name System) server yang digunakan untuk mengetahui IP Address suatu host lewat host name-nya. Dalam dunia internet, komputer berkomunikasi satu sama lain dengan mengenali IP Address-nya. Berikut Tutorialnya 1. Login seperti biasa lalu ketikkan SU (Super User) 2. Setelah itu ketikkan perintah "apt-get install bind9" dan tunggu hingga selesai, jika ada pertanyaan "yes or no" jawab "yes" 3. Setelah itu ketikkan perintah "ifconfig" lalu disini kita bisa menemukan IP kita dan netmask nya 4. Setelah itu masukkan perintah cd /etc/bind, lalu enter 5. Setelah itu ketikkan "ls" dan enter, lalu masukkan perintah "nano named.conf.options" 6. Akan muncul tampilan sebagai berikut 7. Lalu hapus...

Instalasi Debian Via VMware

Hai perkenalkan saya Abina Fathi Yaqin, Selamat datang di artikel baru saya, Disini saya akan menjelaskan cara menginstal OS Debian melalui VMware. VMware adalah software virtualisasi yang bisa kamu gunakan untuk membuat virtual machine. Sebenarnya nama VMware diambil dari nama perusahaan pembuat software tersebut yaitu VMware, Inc. Cukup basa basinya kita bisa langsung ke inti pembahasannya  Hal Yang dibutuhkan  File ISO Debian VMware Setelah hal yang dibutuhkan siap, kita akan memulai langkah langkah untuk menginstal OS tersebut 1. Buka Aplikasi VMware yang ada di PC 2. Pilih "Create a new Virtual Machine"  3. Gunakan CUSTOM karena kita ingin menyesuaikan dengan selera kita, lalu klik next 4. Akan muncul tampilan seperti gambar dibawah, pilih "next" tanpa mengubah apapun 5. Klik browse di bagian yang telah di tandai    6. Pilih File ISO yang akan digunakan, tekan open lalu next 7. akan muncul...